Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

Contoh Pengembangan Topik

Gambar
1. Tema: Lupa 2. Topik:  Mendapat tugas untuk kerja kelompok Rencana Pengerjaan Tugas Ketiduran saat ada jadwal kerja kelompok Ternyata kami sama-sama ketiduran saat ada jadwal kerja kelompok yang sudah kami sepakati bersama 3. Pengembangan Topik: Ketiduran    Kamis kemarin, kami diberi tugas untuk dikerjakan secara berkelompok dengan teman sebangku. Saat itu, saya duduk sebangku dengan Novi. Kebetulan rumahnya memang satu desa denganku. Akhirnya Hari Jum'at kami merencanakan untuk membahas kerja kelompok kami. Hari Jum'atnya, kami memutuskan untuk mengerjakan tugas Hari Sabtu sepulang sekolah. Hari Sabtunya, sepulang sekolah saya langsung pergi ke rumah Novi untuk mengerjakan tugas tersebut. Karena Hari Sabtu tugas kami belum selesai, kami memutuskan untuk melanjutkan tugas esok hari, yaitu Hari Minggu. Hari Minggu pagi, kepalaku terasa pusing sekali, akhirnya aku pun tidur. Setelah aku terbangun dari tidurku, aku sadar! Ternyata aku ada kesepak...

Do'a di Medan Laga

Gambar
Hari Jum'at, Tanggal 23, Bulan September, Tahun 2011 Karya: Munawaroh Epriliani Aminah, S.Pd.  .  .  . Berilah kekuatan sekeras baja (majas metafora) Untuk menghadapi dunia ini Untuk melayani zaman ini  . Berilah kesabaran seluas angkasa (majas metafora) Untuk mengatasi siksaan ini Untuk melupakan derita ini . Berilah kemauan sekuat garuda (majas metafora) Untuk melawan kekejaman ini Untuk menolak penindasan ini . Berilah perasaan selembut sutera (majas metafora) Untuk menjaga peradaban ini Untuk mempertahankan kemanusiaan ini #